Kalapas Kembangkuning, Winarso Inisiasi Olahraga Senam Bersama

    Kalapas Kembangkuning, Winarso Inisiasi Olahraga Senam Bersama
    Pelaksanaan Olahraga Senam Bersama di Lembaga Pemasyarakatan Kembangkuning Pulau Nusakambangan

    NUSAKAMBANGAN - Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Kembangkuning kembali mengadakan kegiatan senam Bersama. Kegiatan tersebut diikuti oleh 421 warga binaan dan petugas Lapas Kembangkuning, Pada Sabtu (23/12/2023).

    Kalapas Kembangkuning, Winarso Bersama Pegawai dan Ratusan Warga Binaan Antusias mengikuti senam masal yang dilaksanakan di Lapangan Sepak Bola Lapas Kembangkuning.

    Kegiatan senam ini merupakan inisiasi dari Kalapas Kembangkuning yakni, Winarso. Hal ini dilaksanakan untuk meningkatkan imunitas dan semangat Warga Binaan dalam menjalani masa pidana di Lapas Kembangkuning.

    “Kesehatan Warga Binaan wajib kita upayakan, melalui tindakan preventif seperti kebiasaan berjemur dan senam pagi akan sangat membantu mereka meningkatkan imunitas dan kesehatan mereka, “ tutur Winarso.

    Aktifitas dengan melibatkan peran warga binaan sangatlah membantu untuk menurunkan tingkat kejenuhan dan stres. Hal ini tentunya akan berdampak baik pada kesehatan mental dan fisik warga binan.

    (Humas Lapas Kembangkuning)

    jawa tengah cilacap nusakambangan lapas kembangkuning kalapas kembangkuning winarso berita jawa tengah berita dan informasi cilacap terkini dan terbaru hari ini berita dan informasi nusakambangan terkini dan terbaru hari ini berita dan informasi lapas kembangkuning terkini dan terbaru hari ini berita utama lapas kembangkuning terkini informasi narapidana lapas kembangkuning terkini dan terbaru hari ini kumpulan berita lapas nusakambangan kemenkumham kemenkumham hari ini kemenkumham jateng https://cilacap.address.co.id/petugas-dan-warga-binaan-lapas-kembangkuning-olahraga-senam-bersama
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Kapolresta Cilacap: Pemusnahan Miras dan...

    Artikel Berikutnya

    DETEKSI DINI GANGGUAN KAMTIB, PETUGAS LAPAS...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Petugas dan WBP Lapas Purwokerto Tanam Ubi Rambat 
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"

    Ikuti Kami